Average Rating :
Title: A Man behind the Whistle
Category: Action
Language: Bahasa Indonesia
Published: July 2018
Total Hits: 1576
Total Readers: 722
Status : On-Going
Total Pages: 7
Written by: Hf.Anisa

Apa harga yang harus kau tukarkan untuk sebuah kebenaran?

Bagi Hans, kepercayaan merupakan satu-satunya jalan untuk menemukannya. Broadway telah mendidiknya menjadi the great shadow executant, tentu dengan nyanyian merdu nan membisik dari para Whistles. Organisasi sekaligus keluarga yang harus Hans habisi.

Ia akan menghentak masa lalu, ia akan menemukan jati dirinya!

Begin Reading  Add Review